Saturday, April 20, 2024

durian banyuwangi

Tiga Durian Merah Asal Banyuwangi, Elok di Mata Enak di Lidah

Trubus.id—Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur, sohor sebagai salah satu sentra durian merah (Durio zibethinus).  Durian merah itu misalnya blambangan, gandrung, dan tawangalun.   Petani di Kecamatan Songgon, Kabupaten Banyuwangi, Slamet Riyadi menuturkan blambangan memiliki warna daging merah merona. Teksturnya pulen dan...

Durian Unggul Banyuwangi

Trubus.id— Beragam keunggulan durian dari Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur yakni bercita rasa manis, legit, ada pahitnya, berbiji kempis, dan berwarna cantik. Sebut saja salah satunya adalah durian boneng. Bentuk durian itu unik karena mirip labu botol (Lagenaria siceraria) di film-film...

Sentra Durian Garden Songgon, Menyediakan Durian Lokal Kualitas Internasional

Trubus.id — Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, terdapat sentra durian lokal yang begitu terkenal. Tepatnya, di Kecamatan Songgon, tersebar tanaman durian lokal dengan cita rasa lezat. Durian lokal songgon bisa dipesan untuk dikirim ke daerah sang pemesan. Selain itu, jika pengunjung...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Jangan Buang Kulit Manggis! Berpotensi Redakan Bronkitis

Trubus.id—Usai konsumsi manggis, jangan buang kulitnya! Ya, berbagai riset membuktikan kulit manggis berkhasiat untuk kesehatan tubuh. Salah satunya membantu...
- Advertisement -spot_img