Monday, September 9, 2024

alpukat hass

Ingin Tanam Alpukat? Catat Jenis Alpukat Menurut Permintaan Pasar

Trubus.id—Alpukat premium menjadi incaran pasar. Menurut Manajer Pengembangan Bisnis PT Laris Manis Utama Vendi Tri Suseno, S.T.P., kriteria alpukat yang diinginkan pasar berdaging tebal, daging buah warna kuning seperti mentega, gurih legit, dan berbobot seragam 300—400 gram per buah....

Mustafa Kebunkan Alpukat Hass di Lahan 40 Hektare

Trubus.id— Alpukat hass bisa menjadi pilihan pas bagi pekebun. Salah saeorang pekebun yang memilih menanam hass yakni H. Mustafa. Ia menanam alpukat hass di luas lahan 40 hektare (ha). Alasan Mustafa memilih hass lantaran memiliki nilai jual tinggi. Beberapa pasar...

Mantan Kontraktor Berkebun Alpukat Hass

Trubus.id—Pendiri PT Spektani Berkah Agro, H. Mustafa memilih hass lantaran memiliki nilai jual tinggi. Mustafa mengebunkan hass di area kebun teh yang tidak produktif. Ketinggian kebun sekitar 1.200 m di atas permukaan laut (m dpl). Mustafa memperketat kontrol kebun, melakukan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Melalui Edukasi dan Promosi, Komunitas Acteavist Indonesia Aktif Kenalkan Teh ke Generasi Muda

Trubus.id–Komunitas Acteavist Indonesia aktif memperkenalkan teh ke generasi milenial melalui edukasi dan promosi.  Salah satu penggagas Acteavist Indonesia, Cakra...
- Advertisement -spot_img