Friday, January 16, 2026

daun pepaya

Kemasan Makanan Ramah Lingkungan dari Pelepah Sawit dan Daun Pepaya

Trubus.id-Mahasiswa Universitas Sumatera Utara (USU) kembali melahirkan inovasi berkelanjutan melalui produk BIOFLAEIS—biofoam ramah lingkungan yang terbuat dari limbah pelepah kelapa sawit (Elaeis guineensis) dan daun pepaya (Carica papaya). Produk ini dikembangkan dalam program Kreativitas Mahasiswa Bidang Kewirausahaan (PKM-K) sebagai...

Alami Atasi Hama dan Tingkatkan Hasil Panen

Daun Pepaya Ampuh Kendalikan Ulat Grayak Trubus.id - Hama ulat grayak (Spodoptera litura) kerap menggagalkan panen tanaman cabai di berbagai daerah. Salah satu solusi alami yang terbukti efektif adalah penggunaan air rendaman daun pepaya. Prehatin Trirahayu Ningrum dari Universitas Jember membuktikan...

Khasiat Manis dari Rasa Pahit Daun Pepaya

Trubus.id—Daun pepaya memiliki rasa pahit yang khas. Masyarakat kerap menghilangkan pahit saat mengonsumsi daun pepaya. Keunikan rasa dan khasiat daun pepaya sebenarnya terletak pada rasa pahitnya. Menurut herbalis sekaligus farmakolog dari Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta, Dr. apt. Kintoko, M. Sc....

Riset Ungkap Daun Pepaya Berpotensi Sebagai Antikanker Laring

Trubus.id—Riset ilmiah terbaru membuktikan daun pepaya berpotensi sebagai antikanker laring. Masri Masneli dari Program Studi Farmasi, Politeknik Kesehatan Kesuma Bangsa, Bandar Lampung, Provinsi Lampung mengevaluasi kemampuan daun pepaya untuk membunuh sel (sitotoksik). Ia mengekstraksi daun pepaya menggunakan dua pelarut berbeda...

Bahan Alami Ampuh Atasi Kutu Beras

Trubus.id—Mau beras Anda terhindar dari kutu? Gunakan saja daun pandan wangi dan serai wangi sesuai penelitian Andi Taskirah dan tim dari Universitas Patompo, Kota Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan. Andi dan rekan menggunakan daun pandan wangi dan batang serai wangi sebagai...

Potensi Daun Pepaya Ampuh Mengatasi Demam Berdarah

Trubus.id—Kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) kian merebak. Berdasarkan data pada laman Kementerian Kesehatan (Kemenkes) hingga 1 Maret 2024 tercatat 16.000 kasus DBD di 213 Kabupaten atau Kota di Indonesia. Kasus kematian sebanyak 124 orang. Tercatat kasus DBD terbanyak di Tangerang,...

Bukti Imliah Khasiat Daun Pepaya Antikanker

Trubus.id—Daun pepaya (Carica papaya) lazimnya diolah menjadi bahan urap, buntil, atau lalapan rebus. Sementara buah matang sebagai buah segar, buah mengkal yang direbus menjadi lalap, dan bunga salah satu bahan buntil. Sementara getahnya (papain) dimanfaatkan sebagai pelunak daging, bahan...

Permen Kapas Ekstrak Daun Pepaya untuk Bantu Penyembuhan Pasien DBD

Trubus.id— Mahasiswa Universitas Sebelas Maret (UNS) mengembangkan permen kapas yang dapat meningkatkan trombosit. Permen kapas ini menggunakan formulasi nanoenkapsulasi ekstrak daun pepaya (Carica papaya L.). Pengembangan permen kapas itu bertujuan untuk membantu proses penyembuhan pasien Demam Berdarah Dengue (DBD). Mahasiswa...

Halau Hama Tanaman dengan Daun Pepaya

Trubus.id—Daun pepaya memiliki beragam manfaat. Bukan hanya untuk manusia dan ternak saja, melainkan daun pepaya dapat dimanfaatkan sebagai pelindung tanaman dari berbagai hama. Pengendali kutu daun Aphis gossypii Riski Ramadhona dari Fakultas Pertanian, Universitas Bengkulu, memberikan angin segar bagi petani terung...

Mengenal Berbagai Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan

Trubus.id — Pepaya dikenal karena kelezatan buahnya. Sebetulnya, selain buah, daun pepaya juga dikenal sebagai herbal yang bermanfaat bagi kesehatan. Kandungan senyawa pada daun pepaya mampu menghindarkan seseorang dari berbagai penyakit. Obat jengkolan Keracunan asam jengkolat alias jengkolan, ancaman serius bagi...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Mengenal Superflu: Benarkah Ini Penyakit Baru?

Belakangan ini istilah "superflu" mendadak ramai dibicarakan. Menurut dosen dari Fakultas Kedokteran, Institut Pertanian Bogor (IPB), Dr. dr. Desdiani,...
- Advertisement -spot_img