Monday, February 17, 2025

Pukul Empat Pukul Virus

Rekomendasi
- Advertisement -

Serangan virus Cucumber Mosaic Virus (CMV) merugikan petani mentimun hingga gagal panen. Roswita Nur Kumalasari dan rekan dari Fakultas Pertanian, Universitas Brawijaya Malang berhasil menekan serangan penyakit itu dengan memanfaatkan ekstrak bunga pukul empat untuk memukul virus CMV. Penelitian ilmiah itu membuktikan, ekstrak bunga pukul empat berkonsentrasi 50% mampu menekan serangan virus itu 13, 91%. Sementara kontrol mencapai 16,42%.

- Advertisement -spot_img
Artikel Terbaru

Budi Daya Rumput Laut: Peluang Pasar dan Produk Turunan

Trubus.id–Budi daya rumput laut menjadi sumber pendapatan utama bagi I Nyoman Sudiatmika. Ia menuturkan bahwa jauh sebelum ada pariwisata,...
- Advertisement -

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img