Trubus.id — Menteri Kehutanan Raja Juli Antoni bersama Wakil Menteri Sulaiman Umar Siddiq melakukan kunjungan kerja ke Kelompok Perhutanan Sosial Cinta Mangrove di Desa Perupuk, Kecamatan Lima Puluh Pesisir, Kabupaten Batu Bara, Sumatera Utara, pada Rabu (10/9). Kunjungan ini...
Trubus.id— Mahasiswa Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) mengembangkan suplemen untuk menjaga kesehatan tulang. Uniknya suplemen itu berbahan dasar buah mangrove. Suplemen itu bernama Bone-Tab.
Buah mangrove merupakan buah yang hidup di perairan payau. Bagian dasarnya dibungkus kelopak bunga, mempunyai aroma yang...
Trubus.id—Teluk Saleh merupakan ekosistem perairan dengan keanekaragaman hayati yang lengkap, terdiri atas terumbu karang, mangrove, dan padang lamun. Teluk Saleh masuk ke dalam wilayah administrasi Desa Labuhan Jambu, Kecamatan Tarano, Kabupaten Sumbawa, Nusa Tenggara Barat.
Teluk seluas sekitar 2.000 km²...
Trubus.id — Mangrove merah ternyata memengaruhi keutuhan wilayah Indonesia. Jasa besar mangrove merah antara lain melindungi pulau-pulau terluar dari abrasi atau pengikisan. Tanaman itu menjadi sabuk hijau yang melindungi negeri ini. Bukan hanya itu, mangrove merah juga terbukti manjur...
Trubus.id — Penanaman mangrove di wilayah pesisir berdampak positif untuk mencegah abrasi. Selain itu, keberadaan mangrove juga penting bagi masyarakat pesisir atau nelayan karena mangrove menjadi lokasi perkembangbiakan ikan, udang, dan kepiting yang bernilai ekonomi.
Banyak jenis mangrove yang bisa...
Buah bakau potensial menjadi nasi dan bahan pangan lain.
Nasi itu tampak agak kusam. Namun, di balik warna yang kurang menarik, citarasa nasi itu lezat dan gurih. Itu memang bukan nasi biasa yang berbahan padi. Dra Lulut Sri Wahyuni MM...
Belakangan ini istilah "superflu" mendadak ramai dibicarakan. Menurut dosen dari Fakultas Kedokteran, Institut Pertanian Bogor (IPB), Dr. dr. Desdiani,...