Trubus.id—Tiga sekawan, tiga sekerabat. Itulah aren Arenga pinnata, kelapa Cocos nucifera, dan lontar Borassus sundaicus.
Ketiga pohon anggota famili Arecaceae itu penghasil gula baik dalam bentuk cetak, gula semut, gula kristal, dan gula cair. Para petani ketiga komoditas itu memiliki banyak pilihan antara memanen buah atau nira.
Jika memanen nira—bahan baku gula berarti mereka tidak akan memanen buah. Mana yang lebih menguntungkan: menjual buah atau gula? Berikut uraiannya.

Umur pohon 5 tahun
Harga berlaku di sentra. (Kabupaten Kulonprogo; Kabupaten Rembang, Jawa Tengah; Kabupaten Sabu Raijua, NTT; Kabupaten Karangasem, Bali; dan Kabupaten Cianjur, Jawa Barat).
Tanaman hasil budidaya organik.
Mengabaikan potensi produksi produk turunan (sabut, tempurung, serbuk)

