Trubus.id—Peneliti di Pusat Riset Zoologi Terapan (PRZT) Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Ki Ageng Sarwono, mengungkap metode untuk meningkatkan kualitas pakan sapi dari singkong melalui metode heat moisture treatment (HMT).
Teknologi itu berupa perlakuan panas dan kelembapan untuk memodifikasi struktur...
Trubus.id—Mocaf (Modified Cassava Flour) merupakan tepung singkong yang termodifikasi. Untuk mempermudah proses produksi, sejumlah produsen menggunakan mesin untuk mempoduksi mocaf itu.
Menurut produsen tepung mocaf di Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta, Warti Sonto, menggunakan mesin memiliki sejumlah keuntungan. Misalnya ia menggunakan mesin...
Trubus.id—Masyarakat mengenal beras sebagai bahan pokok. Sejatinya pilihan pangan lain juga beragam, misalnya seperti singkong, sagu, dan jagung. Maka dari itu Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik Indonesia (Perum Bulog) turut berpartisipasi dalam mengedukasi mengenai konsumsi pangan pokok melalui buku seri...
Trubus.id—Pangan lokal belum lazim sebagai pangan pokok. Bahkan keberadaannya sering terasingkan. Padahal pangan lokal juga bergizi. Singkong misalnya, kaya karbohidrat dan dapat memenuhi kebutuhan energi.
Bahan pangan lain dari dalam tanah yang mulai terlupakan antara lain garut alias lerut Maranta...
Trubus.id—Prof. Ir. Achmad Subagio, M.Agr., Ph.D., dosen di Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Jember sekaligus Peneliti Penemu Tepung Mocaf menuturkan singkong dapat dipilih untuk peningkatan ketersediaan pangan karena mempunyai daya adaptasi lingkungan tinggi.
Singkong dapat tumbuh di lahan-lahan suboptimal dengan provitas...
Trubus.id—Gluten merupakan protein utama yang dapat ditemui pada gandum, gandum hitam, dan jelai. Senyawa itu tersusun atas gliadin 20—25% dan glutenin 35—40%. Pada pembuatan adonan yang mengalami pemanasan, gluten mampu membentuk sifat lengket.
Pada umumnya makanan yang mengandung gluten seperti...
Trubus.id— “Kapasitas mesin memotong singkong menjadi bentuk cip bisa hingga 2,5 ton per jam,” ujar produsen tepung mocaf di Kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta, Warti Sonto. Padahal sosok mesin relatif kecil, hanya memerlukan luasan sekitar 1,5 meter persegi dan tinggi sekitar...
Trubus.id— Kenaikan produksi menjadi impian petani singkong. Ada beragam upaya untuk menaikkan produktivitas singkong. Salah satunya dengan sambung singkong. Menyambung singkong karet (batang atas) dan singkong unggul (batang bawah) terbukti meningkatkan produksi hingga 100%.
Berikut ini cara sambung singkong untuk...
Trubus.id— Berapa hasil panen singkong per tanaman? Menurut pekebun sekaligus pembibit singkong di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Suharno Wasistaruno, hasil panen bervariasi bergantung teknologi yang digunakan petani.
“Jika benih asalan dan tanpa pemupukan panen umbi paling banter 1—2 kg per...
Trubus.id — Ubi kayu cicurug salah satu varietas unggul. Namun, dibanding singkong mukibat dari Lampung yang produksinya 150 ton/hektare, produktivitas cicurug jelas jauh tertinggal. Mukibat adalah silangan singkong biasa dengan batang bawah singkong karet.
Namun, kadar pati Cassava sp di...
Hamparan sawah untuk budidaya padi jajar legowo menjadi daya tarik wisatawan.
Trubus.id-“Mulyaharja ini surga tersisa di Kota Bogor.” Muhammad Khoerudin...