Monday, March 3, 2025

eksplorasi

Jejak Jamur Morel di Indonesia

Trubus.id–Husni Alfian, S. Pd.  menemukan Jamur liar yang tumbuh di sebuah polibag hitam milik salah satu warga Desa Cisarua, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat pada November 2020. Saat itu pria yang akrab dengan sapaan Yos itu tengah menempuh...

Temuan Jamur Morel di Indonesia: Dari Penelitian Hingga Harapan Budidaya

Trubus.id–Temuan jamur morel di Indonesia memiliki daya tarik tersendiri. Selain karena tergolong langka di tanah air, harga jamur anggota famili Morchellaceae itu fantastis di pasar global. Harga morel kering di salah satu lokapasar global mencapai sekitar Rp4 juta per kilogram....

Jambu Baru dari Hutan Pegunungan Arfak

Trubus.id–Perjalanan pulang menuju posko utama menjadi salah satu pengalaman paling mengesankan bagi Wendy Achmmad Mustaqim, S. Si, M.Si. Saat itu Wendy menjadi salah satu anggota tim yang menelusuri keanekaragaman hayati Ekspedisi NKRI Koridor Papua Barat 2016.  Suatu sore Wendy dan...

Menjumpai Chaams Hoen Asli di Walnoothoeven

Trubus.id—Yusta Hernes Josette begitu ceria saat mengunjungi Walnoothoeven V.O.F. Saat itu Yusta dan sang ibu membeli seekor ayam untuk menu makan malam. Ia membawa seekor ayam jantan dalam kardus setelah melihat beberapa jenis ayam.  Walnoothoeven V.O.F. merupakan kombinasi peternakan...

Intip Ciri Khas Tanaman Iwul dan Cara Menyebar

Trubus.id—Tanaman dungus iwul dapat ditemui di  Cagar Alam (CA) Dungus Iwul di Kecamatan Jasinga, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat. Peneliti palem di Pusat Riset Biosistematika dan Evolusi, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Himmah Rustiami, dalam Berita Biologi, menyatakan,...

Mengenal Ragam Jenis Fikus, Tanaman Kaya Manfaat untuk Lingkungan

Trubus.id—Tanaman fikus memiliki daya hidup tinggi, perawatan mudah, bersahabat dengan air, tidak dicuri orang, dan bermanfaat untuk lingkungan. Beberapa fikus yang lazim berada di sumber air yakni beringin (Ficus benjamina), beringin walik (Ficus kurzii), dan gondang (Ficus variegate). Jenis fikus...

Intip Ragam Manfaat Pohon Fikus, Lingkungan Hingga Kesehatan

Trubus.id—Pohon  fikus memiliki peran penting bagi ekosistem hutan. Menurut salah satu pendiri Pusat Ficus Nasional (PFN), dr. Ari Purnomo Adi  tumbuhan dari suku Moraceae itu memiliki daya hidup tinggi, perawatan mudah, bersahabat dengan air, tidak dicuri orang, dan bermanfaat untuk lingkungan. “Kita...

Pelestarian Lanjut Kerbau Pampangan

Trubus.id—Populasi kerbau Pampangan  di Kecamatan Pampangan, Kabupaten Ogan Komering Ilir, Provinsi Sumatra Selatan cenderung menurun saban tahun. Menurut peternak di Desa Bangsal, Kecamatan Pampangan, Ali mengatakan, saat ini populasi kerbau di Kecamatan Pampangan sekitar 600 ekor pada 2020. Ia menuturkan...

Kerbau Pampangan, Satwa Unik Gemar Menyelam

Trubus.id—Kerbau rawa Pampangan satwa khas di Kecamatan Pampangan, Kabupaten Ogan Komering Ilir, Provinsi Sumatra Selatan.  Masyarakat di Kecamatan Pampangan memelihara kerbau asli itu secara tradisional. Hewan memamah biak itu mencari makan sendiri di rawa. Menjelang malam kerbau pulang sendiri dan...

Eksplorasi Lima Tanaman Hutan yang Berpotensi Sebagai Afrodisiak

Trubus.id—Prevalensi disfungsi seksual di Indonesia diperkirakan sekitar 35,6%.  Upaya pengobatan yang dilakukan penderita disfungsi seksual  salah satunya dengan afrodisiak. Afrodisiak berasal dari kata Aphrodite. Afrodisiak merupakan makanan atau minuman yang diyakini dapat meningkatkan gairah seksual. Afrodisiak juga berarti zat yang...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Inovasi Olahan Rumput Laut, Mi Hingga Agar Strip

Trubus.id–Usup Supriatna berhasil mengolah rumput laut menjadi produk inovatif berupa mi rumput laut dan agar strip. Mi rumput laut...
- Advertisement -spot_img