Lebih dari 800 cupang dari berbagai negara beradu elok demi menjadi yang terbaik.
Senyum menghias wajah Cholis Albar ketika cupang koleksinya meraih gelar best of show (BOS) di kontes internasional di Bumi Serpong Damai, Kota Tangerang Selatan, Banten. Itu gelar...
Salai, rengginang, dan abon olahan patin yang lezat dan bergizi.
Pengunjung pameran meminati rengginang kreasi Ernawati dan rekan. Stan milik Ernawati dan rekan selalu ramai pengunjung. “Sekitar 5 kg rengginang mentah dan 3 kg rengginang siap makan terjual setiap hari,”...
Burung pendatang baru dari Amerika selatan memikat para pehobi di Indonesia.
Sutawijaya mesti bersabar selama tiga tahun untuk memperoleh burung tukan toco yang mencuri perhatiannya. Pehobi di Jakarta Pusat itu membeli burung asal Amerika selatan hingga puluhan juta rupiah per...
Meningkatkan produksi sarang walet dengan parfum khusus.
Pemilik rumah walet di Kecamatan Satui, Kabupaten Tanahbumbu, Provinsi Kalimantan Selatan, Daus Sudan, bagai mendapat durian runtuh. Daus memanen sarang walet 3 kali lipat atau meningkat 300% pada April 2018. Daus mengelola sebuah rumah...
Menolak saran ayah menjadi pegawai negeri, lalu beternak patin yang memberikan laba bersih puluhan juta rupiah sebulan.
Setelah lulus kuliah, hubungan Bangun Adi Wahono S.Pi. dan sang ayah, Ridwan, mendingin. Bukan karena nilai indeks prestasi kumulatif (IPK) Bangun rendah. Musababnya...
Selain tarantula, penyelenggara Indo Pet Show juga menyelenggarakan kontes biawak. Reptil asal Sulawesi Varanus salvator celebensis koleksi Ramdhani Apriliawan menjadi yang terbaik. Biawak sepanjang 25 cm itu meraih gelar best of the best. Sebelum meraih gelar bergengsi itu, biawak...
Melon manis dan renyah hasil budidaya hidroponik.
Rumah tanam 1.000 m² itu tampak rapi. Di dalamnya berbaris rapi 1.500 tanaman melon Cucumis melo yang sedang berbuah. Tanaman tampak sehat, terbukti dari penampilan batang yang kokoh dan tegak. Pun dedaunan yang...
Tiga leci bersosok seronok, cita rasa daging buah lezat.
Leci bercita rasa nikmat itu bernama kwai may pink. Sesuai dengan namanya, kulit buah Litchi chinensis itu berwarna merah muda. Bentuk buah bulat sempurna menyerupai kelereng berbobot 18—22 gram per buah....
Serif saga agrihorti varietas unggul baru berdaging merah dan manis.
Semangka berdaging merah menyala itu bernama serif saga. Serif merupakan singkatan dari kata Semangka RIF (Research Institute for Fruit). Sementara saga melambangkan warna daging yang merah serupa kulit saga Adenanthera...
Serangan penyakit akibat infeksi Papaya Ring Spot Virus (PRSV) kembali mewabah. Pekebun harus waspada.
Penyakit berbahaya itu memberi sinyal kedatangan berupa pucuk pepaya menguning. Pada buah juga terdapat bercak-bercak berbentuk cincin. Kedatangan penyakit itu menggagalkan panen para pekebun. Sejak awal...