Trubus.id–Jagung baru JDOH 01 sampai dengan JDOH 06 menjadi harapan anyar petani. Musababnya mampu berproduksi tinggi dan adaptif di berbagai ketinggian lokasi tanam.
Jagung hibrida baru JDOH 01 sampai dengan JDOH 06 itu merupakan hasil pemuliaan oleh dosen Fakultas Pertanian,...
Trubus.id—Jagung pulut manis unggul menjadi harapan para petani. Varetas jagung pulut manis itu seperti arumba. Memiliki berbagai keunggulan seperti ketahanan penyakit hawar daun dan bulai.
Potensi produktivitas tinggi mencapai 10,23 ton sampai 11,23 ton per hektare. Penciri utama jagung pulut...
Trubus.id—Dua rasa jagung dalam satu tongkol itulah keunggulan jagung varietas 19ES101. Jagung baru rakitan pemulia PT BISI International, Azis Rifianto itu memiliki rasa jagung pulut dan jagung manis.
Uniknya menurut Azis, persentase biji dalam satu tongkol yaitu 75% biji jagung...
Trubus.id—Tongkol-tongkol jagung milik Joko Marwano bongsor dengan bulir berwarna kuning jingga dan terisi penuh. Joko menanam jagung iu sejak November 2023. “Pertumbuhannya bagus meski saya tanam di musim hujan,” katanya.
Tidak ada satu tanaman yang terserang penyakit di kebun seluas...
Trubus.id—Varietas jagung baru tahan bulai menjadi harapan petani. Petani jagung di Desa Pucangrejo, Kecamatan Gemuh, Kabupaten Kendal, Provinsi Jawa Tengah, Kamsani menuturkan bahwa penyakit bulai mulai menyerang sejak tanaman jagung berumur 15 hari setelah tanam (hst).
“Kerugian akibat serangan bulai...
Trubus.id—Gulma kerap menjadi masalah bagi petani jagung (Zea mays). Alasannya tanaman penggangu itu bersaing mendapatkan cahaya, nutrisi, dan air dengan jagung Terutama saat pertumbuhan awal (3—12 daun) tanaman anggota famili Poaceae itu. Tidak heran Hamzan Wadi lazim menyemprotkan herbisida...
Bergizi, manis, dan menyehatkan. Itulah jagung ungu rakitan periset Universitas Brawijaya.
Jagung berbiji ungu kehitaman itu tampil memikat. Warna ungu Zea mays itu mengandung antosianin. “Kadar antosianinnya 9 mg per 100 g, lebih tinggi daripada bluberi yang hanya 6 mg...
Varietas jagung baru BR-2 dan BR-4 tahan bulai, produktivitas tinggi, dan kaya nutrisi.
Garis-garis kuning tampak jelas dari pangkal hingga ujung daun jagung yang tumbuh di lahan Saddin Kasio. Garis-garis kuning itu lama-kelamaan melebar sehingga akhirnya membentuk seperti guratan-guratan pita....